Memilih Harddisk yang Tepat

foto berita artikel

Jika Anda berniat untuk membangun sebuah computer, menginstal sebuah system baru dan harddisk, atau hanya ingin extra space penyimpanan, mungkin Anda membutuhkan tips berikut ini untuk memilih harddisk yang tepat untuk computer Anda.

Size
Sudah berapa lama Anda memiliki drive tersebut, dan berapa space yang Anda gunakan? Jika Anda memiliki kecepatan drive mekanik harddisk 7,200 RPM, dan kapasitas 500GB hingga 1TB, maka drive tersebut dapat menyediakan jumlah storage dengan price yang bagus. Jika mendapatkan 10,000 RPM, maka Anda akan mendapatkan space kurang sedikit. Jika Anda membeli solid state, Anda mungkin hanya memiliki ruang untuk system operasi dan program atau file penting.

Internal VS External
Drive internal lebih mahal, namun lebih cepat. Sedangkan untuk external mudah dipindahkan di mana saja dan kebanyakan hibungkan ke PC via USB.

Connector
Lihatlah ke dalam computer dan cari tipe connector yang Anda butuhkan. Untuk Kabel SATA, lebih lembut dan lebar setengah inch. Sedangkan kabel ATA atau IDE mirip seperti ribbon dan lebar 2 inch. Jika Anda membutuhkan kedua tipe, beilah kabel SATA.

Speed
Hampir semua drive memiliki kecepatan spin 7,200 RPM. Sebuah drive yang berkecepatan 10,000 RP mampu menyediakan dorongan kecepatan hampir 39%, namun lebih mahal, dan memiliki space yang lebih sedikit, dan biasanya berisik. Sedangkan speed dari solid state disk lebih kepada kehedak Anda untuk membayar, karena harga SSD lebih mahal dan lebih cepat dibandingkan dengan drive berkecepatan 10,000 RPM.

Mechanical vs. Solid State
Selama ini yang biasa dipakai selama banyak decade adalah mechanical, sementara solid state masih dalam perkembangan ke masa depan. Dengan adanya harddisk yang memiliki segi mekanikal, maka Anda akan mendapatkan space yang lebih banyak, speed yang konsisten, dan harga lebih murah. Sementara untuk SSD (Solid State Disk), maka Anda akan mendapatkan kecepatan lebih, tidak mudah panas, tidak ada noise. Hal yang buruk untuk SSD adalah disk yang murah untuk menulis di disk dapat merusaka system, dan membuat disk menjadi tidak kompatibel dengan system.



0 Response to "Memilih Harddisk yang Tepat"

Post a Comment